terkini

Iklan

Perum DAMRI Kantor Cabang Banda Aceh Berikan PelayananTerbaik Untuk JCH Tahun 2023

Zulfitri ( Admin )
30 Mei 2023, 11.53 WIB Last Updated 2023-06-08T05:28:00Z

 


AJN - BANDA ACEH, Perum DAMRI Kantor Cabang Banda Aceh siap mengantar memberangkatkan sebanyak lebih dari 4.373 calon jemaah haji melalui program Angkutan Haji.


General Manager Perum DAMRI Kantor Cabang Banda Aceh "  Daryono " melalui Manager Usaha " Saidi " mengatakan, tahun ini DAMRI mengoperasikan program Angkutan Haji yang terdiri dari 4.373 jamaah Haji yang terbagi 12 kloter.



Saidi menambahkan, kebijakan penyelenggaraan Angkutan Jemaah Haji tahun 2023 (1444 H) bertujuan untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan keselamatan kepada pengguna jasa layanan transportasi DAMRI.


Untuk kloter pertama (BTJ 01 dijadwalkan masuk Asrama Haji Embarkasi Aceh pada Selasa 23 Mei dan bertolak ke Arab Saudi esok harinya, Rabu 24 Mei 2023.



Khususnya calon jemaah haji maupun barang bawaannya secara tertib, aman, cepat, nyaman, dan selamat.


“DAMRI berharap dapat memberikan pelayanan terbaiknya dalam melayani calon jemaah haji tahun ini,” Di tahun ini, DAMRI mengoperasikan sebanyak 13 armada bus, tutup Manager Usaha " Saidi " pada keterangan resmi, Selasa (30/5/2023).

Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Perum DAMRI Kantor Cabang Banda Aceh Berikan PelayananTerbaik Untuk JCH Tahun 2023

Terkini